Perkuliahan3 (28 September – 4 Oktober 2020) Keamanan Sistem Komputer C31040319
Semester 3 TA 20201 Ganjil 2019/2020 Jurusan Teknik Informatika Mata Kuliah : Keamanan Sistem Komputer C31040319 Nama Dosen : Desi Rose Hertina, ST., M.Kom 201931156 Muhammad Bhahry Hakiki Asal Daerah : DKI Jakarta KEAMANAN SISTEM KOMPUTER Assalamualaikum wr.wb haiiii! saya yang bernama Muhammad Bhahry Hakiki dengan NIM 201931156 pada blog perkuliahan ke3 ini pertama tama saya akan menjelaskan secara singkat tentang Sistem keamanan Jaringan Komputer. 1. apakah yang dimaksud dengan Sistem Keamanan Jaringan Komputer? Apa hubungannya dengan Sistem Keamanan Komputer Sistem Keamanan Jaringan adalah proses untuk mencegah dan mengidentifikasi pengguna yang tidak sah (penyusup) dari jaringan komputer.Tujuannya untuk mengantisipasi resiko jaringan komputer yang bisa dapat ancaman fisik maupun logik. Yang dimaksud ancaman fisik itu adalah yang merusak bagian fisik komputer atau hardware komputer sedangkan ancaman logik berupa pencurian data atau pe...